Tag Archives: arab saudi
Kelebihan Arab Saudi Dalam Hal Suksesi Kepemimpinan
Kelebihan Arab Saudi Dalam Hal Suksesi Kepemimpinan
KSA tidak mengenal istri permaisuri atau istri selir. Permaisuri adalah istri pertama, sedang selir adalah istri setelah istri pertama, bisa istri kedua, ketiga, keempat dan seterusnya. Beberapa kerajaan memiliki budaya atau adat dimana pangeran calon pengganti raja haruslah anak dari permaisuri (istri pertama), sehingga muncul persoalan ketika Sang permaisuri tidak memiliki anak laki-laki, sementara Read More ... »
Ironisme Anti Arab
Sebagian mereka teriak arab..arab, onta padang pasir, suka perang, terbelakang, bla..bla.. Rupanya mereka ngomong begitu tanpa dipikir dulu, dan memang kebiasaan mereka begitu. Padahal banyak ironi dan blunder yang tidak mereka sadari;
Mereka teriak onta untuk melecehkan kendaraan di negeri-negeri Arab khususnya Arab Saudi, Kuwait dan Qatar. Padahal realitanya di negeri-negeri itu mobil mewah bertebaran mendominasi jalanan. Mobil PJR polisi aja Lamborgini Read More ... »